Waktu pendaftaran di bagi menjadi dua gelombang, yaitu pendaftaran tahap 1 dan pendaftaran tahap 2. Pendaftaran tahap 1 dikhususkan untuk pendaftar yang memiliki KIP (keluarga Ekonomi Tidak mampu), anak guru / perpindahan orang tua , serta siswa yang memiliki prestasi akademis berupa nilai raport yang tinggi atau prestasi di luar akademik (seperti kejuaraan-kejuaraan). Sementara pendaftaran tahap II adalah jalur zonasi, yaitu untuk orang-orang yang rumahnya (Kartu keluarga) berdomisili di sekitar SMA N 1 Tukdana.
PENDAFTARAN TAHAP I
Pendaftaran tahap 1 dikhususkan untuk pendaftar yang memiliki KIP (keluarga Ekonomi Tidak mampu), anak guru / perpindahan orang tua, serta siswa yang memiliki prestasi akademis berupa nilai raport yang tinggi atau prestasi di luar akademik (seperti kejuaraan-kejuaraan). Pelaksanakan daftar ulang tahap 1 sesuai dengan jadwal berikut ini
Orang-orang yang telah melaksanakan daftar ulang berarti telah resmi diterima menjadi siswa SMAN 1 Tukdana pada tahun pelajaran 2022 / 2023
PENDAFTARAN TAHAP 2
pendaftaran tahap II adalah jalur zonasi, yaitu untuk orang-orang yang rumahnya (Kartu keluarga) berdomisili di sekitar SMAN 1 Tukdana. Pelaksanakan daftar ulang tahap 2 sesuai dengan jadwal berikut ini
Orang-orang yang telah melaksanakan daftar ulang berarti telah resmi diterima menjadi siswa SMAN 1 Tukdana pada tahun pelajaran 2022 / 2023
BACA JUGA :
Persyaratan Pendaftaran di SMANDANA
Waktu Pendaftaran di SMANDANA
Alamat Pendaftaran di SMANDANA
Daftar Online di SMANDANA